asmi.asia - Android merupakan perangkat yang paling populer saat ini. Banyak orang membeli perangkat android karena fiturnya yang cukup banyak, dibandingkan perangkat dengan operating system yang lain. Namun bagaimana jika kita tidak memiliki uang untuk membeli android? Kali ini saya akan membagikan emulator android yang ringan dan cocok untuk laptop dengan spek rendah.
Perkenalkan, namanya Windroye. Windroye adalah sebuah emulator android yang ringan dan cocok untuk laptop dengan spek rendah. Banyak yang memilik windroye daripada bluestack karena tidak terlalu banyak memakan memori dan ringan untuk digunakan. Windroye juga memiliki fitur yang sama dengan bluestack, yakni dapat menginstal aplikasi dan game android sendiri. Windroye kini telah mendukung JellyBean, sehingga kalian dapat memainkan game baru dan juga menginstal aplikasi terbaru di perangkat windroye kalian. Windroye juga dapat memainkan game android populer seperti GetRich, ClashofClans, dan lain-lain. Berikut tampilannya :
Bagaimana? Tertarik ingin mencobanya? Jika memang ingin mencobanya, kalian bisa langsung download aplikasi nya di link berikut ini https://jalantikus.com/apps/windroye/ atau versi terbaru nya disini
----------------------------------------------------------------------------------------
Cara Mengganti Bahasa Windroye :
Emulator Android Yang Paling Ringan
4/
5
Oleh
Unknown
3 comments
kok Opengl gue disuruh update?
Replyspek laptop nya gmn gan?
Replywindows xp bisa ga?
Reply