asmi.asia - Sering sekali saat kita tengah menonton anime, kita akan menemui kata-kata seperti ohayo.. dan sebagainya. Kata-kata ini menjadi sangat familiar ditelinga kita saat tiap kali kita menonton anime, baik itu anime bergenre apa saja. Tidak sedikit orang yang bahkan menirukan kata-kata ini di sosial media, atau bahkan langsung ke dunia sehari-hari. Namun tahukah kita, bahwa apa artinya dari setiap kata tersebut? Kali ini saya akan melansir 100 kata yang paling sering diucapkan karakter anime beserta dengan makna nya. Baca baik-baik ya :
1. abunai - awas!, bahaya!
2. ai - cinta
3. aite - lawan
4. akuma - iblis/setan
5. arigatou- terima kasih
6. baka! - bodoh!
7. bakemono - monster
8. be-da! - weeeekkk... kurang lebih begitulah..
9. bijin - cewek cantik
10. chigau - bukan, salah
11. chikara - kekuatan
12. chikuso - sialan
13. chotto - sedikit, sebentar
14. daijoubu - gak apa-apa, OK
15. damaru - diam!
16. damasu - ditipu
17. dame - ga boleh!, jangan
18. dare - siapa?
19. doko - di mana?
20. fuzakeru! - omong kosong!
21. gaki - anak-anak (biasanya buat ngejek)
22. ganbaru - semangat!
23. hayai - cepat
24. hen - aneh
25. hentai - tau sendirilah~~ *plak*
26. hidoi - jahat!
27. hime - putri
28. ii - bagus
29. iku - ikut atau you know what lah... bisa diubah menjadi ikou, ikimashou (ayo!) ato ike! ikenasai! (pergi!)
30. inochi - kehidupan
31. itai - sakit
32. jigoku - neraka
33. joshikousei - anak cewek SMA
34. kamawanai - aku ga peduli!
35. kami - Tuhan
36. kanarazu - apapun yang terjadi...
37. kareshi - pacar cowok
38. kawaii - lucu
39. kedo - tapi
40. kega - luka
41. keisatsu - polisi
42. ki - istilah chinanya "chi" err... tenanga dalam? *plak*
43. kokoro - hati
44. korosu - bunuh
45. kowai - takut
46. kuru - sini!
47. mahou - sihir
48. makaseru - serahkan padaku
49. makeru - aku ga akan nyerah!
50. mamoru - melindungi
51. masaka - yang bener aja?
52. matsu - biasanya dikenal dengan kata matte (tunggu sebentar)
53. mochiron - pasti!
54. mou - udah donk..
55. musume - anak perempuan
56. naka - bukan artinya di dalam artinya nakayoku (berteman)
57. nani - apa??
58. naruhodo - ooohhhh... gitu toh..
59. nigeru - kabur~~
60. ningen - manusia
61. ohayou - selamat pagi
62. okoru - karena TS gatau artinya jadi..... to get angry
63. onegai - ayo dong.... (please...)
64. oni - iblis, setan
65. ryoukai - siap!
66. saa... - entahlah..
67. sasuga - hebat
68. senpai - panggilan untuk kakak kelas
69. shikashi - tetapi, namun
70. shikata ga nai - yah, mau gimana lagi..
71. shinjiru - percayalah
72. shinu - mati kamu!
73. shitsukoi - merepotkan
74. sugoii - woooowww.. hebat
75. suki - suka
76. suru - biasanya yang sering dipake itu dou shiyou? (gimana?, kita harus gimana?)
77. taihen - pasti berat yah...
78. tasukeru - tolong!
79. tatakau - bertarung, melawan
80. teki - musuk
81. tomodachi - teman
82. totemo - sangat
83. unmei - jodoh
84. uragirimono - pengkhianat
85. ureshii - senang
86. urusai - berisik! (penggemar tsundere pasti tau!)
87. uso - bohong
88. uwasa - gosip, rumor
89. wakaru - ngerti!
90. wana - perangkap, jebakan
91. yabai - gawat!
92. yakusoku - janji
93. yameru - berhenti
94. yaru - errr... mencoba
95. yasashi - ini artinya bisa gampang bisa juga baik..
96. yatta - yay!
97. yoshi - yosh!
98. youkai - siluman
99. yume - mimpi
100. yurusu - memaafkan
Bagaimana? Kamu pasti sering mendengarnya kan? Sama, saya juga. Kira-kira yang mana yang menjadi kata favoritmu? Ayo share di kolom komentar. Jangan lupa bagikan juga dengan teman-teman lewat tombol share dibawah ya.
Kata-Kata Dalam Anime Yang Sering Diucapkan Beserta Artinya
4/
5
Oleh
Anonymous
6 comments
Yappari min sama shimpai
ReplyYappari itu kalo gasalah artinya kaya "sudah kuduga" atau "kan bener"
ReplyAmaina waga imotou yo
ReplyBakayaro konoyaro :v
ReplyYamete ah..~~~
ReplyOni-Chan Baka Hentai
Reply